“1st Bupati Klungkung One Day Contest” sebuah agenda dibawah naungan Dewata Koi Club. Tema One day Contest menjadi kian popular dikalangan penggiat kontes koi karena ajang ini bisa dikatakan sebagai ajang pemanasan sebelum terjun di kontes yang sebenarnya dan menjadi tolok ukur bagi ikan-ikan hasil keeping baik owner maupun handler, sudah sejauh mana ikan-ikan mereka dapat bersaing di arena kontes.

So jangan ketinggalan, segera merapat ke Gedung Balai Budaya Klungkung – Bali, Tanggal 2 Juli 2023.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *